
Workshop Teknik Instalasi Tenaga Listrik Berbasis Elektronika Industri SMK Budi Perkasa
Listrik merupakan salah satu energi yang sangat penting dalam kehidupan kita, baik untuk di rumah, sekolah, kantor, hotel, maupun di sektor industri. Oleh karena itu lapangan pekerjaan di bidang ini sangatlah luas dan tidak akan mengalami kejenuhan. Sehingga sangatlah tepat apabila memilih jurusan Teknik Instalasi Tenaga Listrik di SMK Budi Perkasa.
Teknik Instalasi Tenaga Listrik (TITL) adalah jurusan yang mempelajari tentang perencanaan dan pemasangan instalasi penerangan, pemasangan dan pengoperasian motor listrik dengan kendali elektromekanik, elektronik dan PLC (Programable Logic Controller) berbasis Smart Relay.
Seiring dengan berjalannya waktu dan berkembangnya kurikulum, jurusan ini menyediakan fasilitas yang sangat baik dan sangat lengkap. Ditambah dengan tenaga pendidik yang ahli dan kompeten di bidangnya membuat jurusan ini menjadi pilihan yang tepat untuk dapat menjadi pekerja yang handal dalam bidang kelistrikan. Para siswa akan dibekali skill yang sesuai untuk mempersiapkan masa depan yang cerah dengan penuh harapan.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Takjil on The Road SMK PK Budi Perkasa Di Bulan Suci Ramadan 1446 H
Momentum bulan suci Ramadan 1446 H yang penuh berkah ini, OSIS SMK PK Budi Perkasa melakukan kegiatan rutin tiap tahunnya yaitu Takjil On The Road. Program Takjil On The Road dilaksanak
Pesantren Kilat Ramadan SMK PK Budi Perkasa 1446 H
In order to enliven the holy month of Ramadan, SMK PK Budi Perkasa held an annual activity, namely "Ramadan Pesantren" with the theme "Together Ramadan Brings Blessings". This activity
Penyaluran PKL Peserta Didik SMK PK Budi Perkasa
Praktek Kerja Lapangan (PKL) adalah pengalaman yang tak ternilai bagi setiap peserta didik. PKL adalah kesempatan nyata untuk menerapkan pengetahuan teoritis yang diperoleh oleh peserta
Perwakilan Siswa SMK PK Budi Perkasa Dilantik Menjadi Pengurus Forum OSIS SMK Jawa Barat
Kamis, 6 Februari 2025, perwakilan siswa SMK PK Budi Perkasa mengikuti Pelantikan Pengurus Forum OSIS SMK Jawa Barat (FOSJABAR) Jilid VI yang diselenggarakan di Aula Ki Hajar Dewan
PEREKRUTRAN PESERTA DIDIK DAN ALUMNI SMK PK BUDI PERKASA OLEH PT. JST INDONESIA
Proses perekrutan peserta magang PT. JST INDONESIA pada hari Selasa, 11 Februari 2025 diikuti oleh puluhan alumni dan peserta didik di SMK PK Budi Perkasa. PT JST Indonesia ad